Ad Unit (Iklan) BIG

LATIHAN SOAL PENILAIAN HARIAN SENI BUDAYA KELAS IX SEMESTER GENAP MATERI SENI GRAFIS

 

I. Berilah tanda silang (X) pada hutuf A. B, C atau D pada jawaban yang tepat di lembar jawab yang tersedia!

  1. Seni grafis merupakan salah satu media ungkapan perasaan yang berwujud ...
    A. Audio dan gerakan
    B. Audio
    C. gerakan
    D. visual
  2. Seni grafis dibuat pada bidang ...
    A.  1 dimensi
    B. 2 dimensi
    C. 3 dimensi
    D. 10 Dimensi
  3. Seni grafis merupakan salah satu cabang seni yang memberi banyak ruang ...
    A. Ekpedisi
    B. Eksplorasi
    C. ekstensifikasi
    D. eksploitasi
  4. Kematangan dari sebuah hasil karya seni grafis sebenarnya bisa dinilai dari kualitas eksplorasi teknis sang seniman dan ...
    A. kejayaan
    B. nasib
    C.ide yang dimunculkan
    D. kekayaan
  5. Pada umunya kendala utama dalam proses seni grafis adalah ...
    A. penghakiman pasar seni yang sangat teratur dan ketat
    B. sulitnya mendapatkan bahan dan alat cetak
    C. kemampuan dan keahlian yang terbatas
    D. keengganan untuk belajar
  6. Empat proses cetak, yaitu cetak datar, cetak tinggi, cetak dalam  dan cetak saring memiliki persamaan yaitu memerlukan banyak peralatan diantaranya ...
    A. inspirasi
    B. biaya
    C. mesin cetak
    D. tenaga
  7. Proses pembuatan karya seni grafis dibagi menjadi dua, yaitu ...
    A. proses pembuatan matriks atau sketsa dan proses pencetakan sebuah karya
    B. proses pembuatan alat dan proses persiapan pencetakan sebuah karya
    C. proses persiapan alat dan pembuatan media pencetakan sebuah karya
    D. proses persiapan media dan proses finishing
  8. Seni grafis ada di Indonesia mulai populer digunakan pada masa kolonisasi ...
    A. Inggris
    B.  Arab
    C. Belanda
    D. Portugis
  9. Berikut ini  merupakan sikap yang dibutuhkan dalam proses pembuatan karya seni grafis, kecuali ...
    A. ketelitian
    B. ketekunan
    C. kesabaran
    D. keberuntungan
  10. Karya seni rupa dua dimensi yang dikenal sebagai seni yang berhubungan  dengan cetak mencetak disebut …
    A. Gambar
    B.Lukis
    C. Membaca
    D. Grafis
  11. Seni grafis merupakan cabang seni rupa dua dimensi yang menggunakan teknik …
    A. audio
    B. cetak
    C. suara
    D. air
  12. Teknik Sablon yang sering dijumpai dalam usaha percetakan merupakan bagian dari seni ilmu grafis. Berikut yang bukan termasuk alat sablon adalah ….
    A. raket
    B. screen
    C. tinta
    D. hairdreyer
  13. Karya seni rupa yang cara pembuatannya melalui proses cetak disebut …
    A. seni dekorasi
    B. seni grafis
    C. seni mencetak
    D. seni lukis
  14. Dilihat dari cara kerjanya, stempel merupakan contoh hasil karya seni grafis yang termasuk dalam jenis  teknik …
    A. cetak saring
    B. cetak tinggi
    C. cetak dalam
    D. cetak datar
  15. Seni cetak yang memerlukan alat kain screen adalah …
    A. cetak saring
    B. cetak tinggi
    C. cetak dalam
    D. cetak datar
  16. dDalam membuat sablon perlu dibuat film negatif pada kain screen yang disebut dengan istilah  …
    A. afdruk
    B. cetak screen
    C. print
    D. copy
  17. Intaglio adalah istilah yang digunakan untuk  …
    A. cetak tinggi
    B. cetak saring
    C. cetak dalam
    D. cetak datar
  18. d
  1. g

0 komentar:

Posting Komentar